Dramatis! Hasil Race Moto2 Algarve 2021: Remy Gardner Juara,Fernandez Runner Up,Duel Lowes-Bezzecchi

64 Views
Published
Pembalap Australia, Remy Gardner, berhasil keluar sebagai pemenang dalam balapan krusial Moto2 Algarve, Minggu (7/11).

Bintang Red Bull KTM Ajo itu menyelesaikan balapan sepanjang 23 lap dengan total waktu 39 menit 36.275 detik.

#moto2
#motogp
#algarve
#moto2Algarve
Category
Algarve
Be the first to comment